Jaringan Komputer

Assalamualaikum wr.wb

      Hallo Kawan  ... kali ini saya akan memposting tentang jaringan komputer , ada yang tidak tau tentang jaringan komputr , bagi yang tidak tau silahkan baca postingan saya kali ini :v




Pengertian Jaringan Komputer

        Jaringan komputer diartikan sebagai sekumpulan komputer maupun perangkat lain ( printer,scanner,hub,dsb) yang saling terhubung saru sama lain dengan media kabel maupun nirkabel (wireles) , jaringan komputer sendiri merupakan salah satu bentuk komunikasi antar komputer yang terhubung .bebrapa contoh manfaat jaringan komputer adalah : lebh hemat biaya, hemat sumber daya.


Jenis-Jenis Jaringan 

Jaringan Di Bagi Menjadi 3 Yaitu :


  1. Jaringan Berdasarkan Fungsi 
  2. Jaringan Berdasakan Media transmisi
  3. Jaringan berdasarkan area


Jaringan Berdasarkan Fungsi

jaringan berdasarkan fungsi di bedakan menjadi 2,yaitu :

Client-Server
jaringan komputer yang salah satu komputernya berperan sebagai server iyang bertugas menyediakan layanan kepada komputer pengguna atau client. layanan yang disediakan server dapat bermacam-macam , bisa berupa web server, storage server mail server,dll

Peer to Peer
Jaringan komputer dimna tiap komputer sama-sama dapat berperan sebagai server maupun client

Jaringan Berdasarkan Media Transmisi 

Jaringan ini di bagi menjadi 2 yaitu :

Wired Network ( kabel )
Jaringan jenis ini menggunkan kabel sebagai Penghantarnya , kabel yang biasa di gunakan adalah kabel UTP, Coaxsial, ataupun fiber Optik , kelebihan utama dari wired network ini adalah kecepatan tranasmisi data yang jauh lebih cepat di bandingkan dengan wireles


Wirelees Network
jaringan ini menggunakan media gelombang radio , infra Red, atau blutooth sebagai media penghantarannya . salah satu penerapan Wireles Network Adalaharea internet gratis dengan menggunkan WI-FI atau bisa disebut Hotspot , yang teranyar adalah Penerapan Hotspot sebagai RT/RW Net


Jaringan Berdasarkan Area 

Jaringan ini di bagi menjadi 4 yaitu

LAN ( local Area Network )

Jaringan lokal ini biasanya di implementasikan di lingkungan rumahan atau perkantoran bertujuan untuk berbagi data dan resource seperti printer dan scanner bersama

MAN ( Metropolitan Area Network )

MAN secara teknis tidak ada bendanya dengan LAN hanya cakupa areanya yang lebih luas , MAn bisa mencakup daerah antar gedung , antar RT bahkan antar kota

WAN ( Wide Area Network )

Jaringan WAN Sebenanya ridak jauh berbeda dengan LAN dan MAN Tetapi WAN bisa mancakup Daerah antar negara hingga Antar Benua

INTERNET

Jaringan global yang paling luas dan dapat Mencakup seluruh dunia bahkan antar planet

SEKIAN DAN TERIMA KASIH . MAAF JIKA ADA SALAH SALAH KATA
JANGAN LUPA COMEN YA GAN :v

0 Response to "Jaringan Komputer "

Posting Komentar