Instalasi ProFTPd ( debian 8.3 server )


Assalamualaikum wr.wb

Hallo Kawan kali ini saya akan memposting tentang " Instalasi  ProFTPd ( debian 8.3 server )  "
ada yang tau tentang apa itu FTP ? . Bagi yang blum tau silahkan kunjungi postingan saya ini
                             http://bjlack.blogspot.co.id/2016/03/ftp-server.html
jika sudah tau mari kita instal pada pada server kita :

1. buka terminal kemudian masuk ke SU ( Super User )

2. jika sudah kemudian masukkan perintah berikut ke terminal # apt-get install proftpd  . seperti gambar berikut  :
kemudian enter , maka akan mucul proses seperti gambar berikut ini :
kemudian pilih Y untuk melanjutkan pilih N untuk tidak melanjutkan . PIlih Y kemudian enter
, jika sudah enter maka akan muncul peringatan seperti berikut :

kemudian kita pih Y lalu ENTER . jika sudah di enter maka di terminal akan muncull seperti berikut ini :

kemudian pilih " Standalone " lalu ENTER  . kemudian tunggu prosesnya , jika sudah muncul gambar berikut :

SEKIAN DAN TERIMA KASIH 

0 Response to "Instalasi ProFTPd ( debian 8.3 server ) "

Posting Komentar